Kegiatan Pesantren Ramadhan (PASRA) yang di buka langsung oleh Kepala Sekolah SMA Negeri KotaSukabumi, difokuskan kepada peningkatan pemahaman baca al Qur’an dan pembinaan akhlakul karimah siswa dan siswi SMANSA. Tema yang akan diangkat pada pesantren Ramadhan 1433 H kali ini adalah “Melalui Pesantren Ramadhan Kita tingkatkan pemahaman Al Qur’an Sehingga Terbentuk Generasi Qur’any yang Bersuri Tauladan”.
Kegiatan yang diketuai oleh Bapak Dadang Sadili, S.Ag, M.Mpd., diisi dengan materi inti yaitu : Baca Tulis Qur'an (BTQ), Fiqh dan Akhlak. Sedangkan pemateri diambil dari Bapak dan Ibu guru . Sedangkan pemateri tamu mengundang ustadz Bapak Dr. H. Suherman, M.KM.
Post a Comment